Satu Solusi Platform Pendidikan Untuk Semua Masalah Pembelajaran
Produk Unggulan
One Stop Education Learning
Konten pembelajaran komprehensif yang memenuhi kebutuhan siswa dari semua sisi.
Hard Skills
Pengembangan keterampilan dan ilmu pengetahuan.
Soft Skills
Pengembangan potensi dan karakteristik diri.
Life Skills
Pengembangan kemampuan dasar bertahan hidup.
Sistem Omni-Learning
Penyatuan pembelajaran secara online dan offline dalam satu sistem terintegrasi.
Live Class Interaktif
Video Pembelajaran
Konsultasi Privat
Sesi personal 1-on-1 untuk mendukung kebutuhan spesifik dan pertumbuhan akademis siswa.
Try Out Online
Tes simulasi online untuk mengukur dan meningkatkan kesiapan siswa dalam ujian.
Latihan Soal
Kelas Pengembangan Diri
Modul Belajar
Laporan Belajar
Komunitas Belajar
Ekosistem pembelajaran peer-to-peer sesama siswa.
Asesmen Digital
Instrumen penilaian yang membantu siswa, orang tua, guru dan sekolah untuk memetakan potensi terbaik siswa.
Pemetaan Psikologi Gaya Belajar dan Potensi Kecerdasan
Latihan Soal Secara Real Time & Tersistematisasi (Try Out)
Laboratorium Virtual Imersif
Dengan menggunakan teknologi Virtual Reality dan Augmented Reality, siswa seperti menjelajah ke dimensi baru, sebuah pembelajaran yang menarik dan interaktif.
Kelas Metaverse
Kelas interaktif di dunia metaverse yang dapat diakses dengan laptop.
Laboratorium Virtual Imersif (Skollab)
Laboratorium dengan kuis interaktif yang dapat diakses dengan ponsel.
Virtual Lab
Laboratorium digital yang bisa diakses secara online, memungkinkan eksperimen dari berbagai lokasi dan waktu.
Manajemen Hubungan Pengguna
Dashboard komprehensif yang menghubungkan sekolah, guru, siswa, dan orang tua yang dirancang melampaui fungsi CRM tradisional.
Dashboard Terintegrasi
Pantau kinerja sekolah, guru, dan siswa dalam satu laporan yang mudah dipahami.
Pelatihan Manajemen Sekolah
Skolla Menjangkau Semua Pelaku Pendidikan
Pembangunan kualitas pendidikan di Indonesia tidak hanya cukup jika mengandalkan kemampuan siswa, tetapi juga melalui manajemen sekolah, guru, dan orang tua. Skolla memastikan kegiatan pembelajaran, pelatihan, penilaian, dan laporan kemajuan siswa berada dalam satu sistem yang terintegrasi.
Pengalaman Belajar Menggunakan Teknologi Imersif (Metaverse)
Selain sebagai penilaian awal pembelajaran dan pengganti laboratorium fisik, penggunaan teknologi canggih berguna untuk pembelajaran yang memerlukan pengamatan dan visualisasi dari objek mikroskopis (bakteri, virus, sel) dan objek yang sulit diamati karena faktor akses dan keamanan (organ manusia, ruang angkasa, di bawah air, lapisan tanah).